Pimpin Apel Pagi, Inspektur Daerah Tegaskan Pimpinan OPD Kontrol PertanggungJawaban Persiapan Pemeriksaan BPK

  Monday 12 February 2024   Salsadila Rahim     493

Morowalikab.go.id-Bungku- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Morowali menggelar apel pagi di Halaman Kantor Bupati, Kompleks perkantoran Fonuasingko, Desa Bente, Kecamatan Bungku Tengah, Senin (12/02/24) pagi. 

426131269_737901445141856_3205823458134118006_n
Apel pagi rutin yang dipimpin oleh Inspektur Inspektorat Daerah Kabupaten Morowali Afridin, S.H.,M.SA mewakili Penjabat Bupati Morowali, Ir. H. A. Rachmansyah Ismail, M.Agr., MP, menyampaikan bahwa dalam satu bulan kedepan akan ada kunjungan oleh pihak BPK dengan tujuan untuk melakukan proses audit  terhadap Pemkab Morowali.

Lebih lanjut dalam penyampaiannya, Inspektur Daerah tersebut juga menambahkan agar seluruh pimpinan OPD untuk tetap mengawal dan memperhatikan seluruh proses penyusunan pertanggungjawaban sehingga pihak BPK dapat menyimpulkan bahwa Pemkab Morowali telah mampu melakukan Sistem Tata Kelola dengan baik.

426851323_2357168984492948_1989880700679350286_n

Terkait hal tersebut, seluruh pimpinan dan bendahara masing-masing OPD diminta untuk tetap berada dalam daerah selama berlangsungnya masa audit BPK di Pemkab Morowali. Namun, jika untuk hal mendesak seluruh Pimpinan OPD diwajibkan berada langsung dibawah izinbapak Pj Bupati Morowali.

426273594_359522013677783_7642458068627278183_n
Diakhir sambutannya, Afridin menegaskan sebelum tanggal 31 Maret seluruh laporan pertanggungjawaban OPD se Kabupaten Morowali sudah diselesaikan untuk kemudian diserahkan kepada BPK RI perwakilan Sulteng.

Berita Terkait

kadis-kesehatan-morowali-ashar-maaruf-ungkap-optimalisasi-reformasi-birokrasi-sektor-kesehatan-fokus-tingkatkan-pelayanan-dasar

Kadis Kesehatan Morowali, Ashar Ma’aruf Ungkap Optimalisasi Reformasi Birokrasi Sektor Kesehatan, Fokus Tingkatkan Pelayanan Dasar

Morowalikab.go.id – Bungku - Kepala Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DKPPKB) Kabupaten Morowali, Ashar Ma’aruf, menyampaikan bahwa pelaksanaan reformasi birokrasi di sektor kesehatan selama sepuluh tahun t

ketua-tp-pkk-morowali-lantik-ketua-pkk-dan-kukuhkan-bunda-paud-3-kecamatan

Ketua TP PKK Morowali, Lantik Ketua PKK dan Kukuhkan Bunda Paud 3 Kecamatan

Morowalikab.go.id-Bungku- Ketua TP PKK Kabupaten Morowali, Ny. Asnoni Taslim menlantik Ketua TP PKK sekaligus mengukuhkan Bunda PAUD 3 (Tiga) Kecamatan Kabupaten Morowali, bertempat di Aula Rujab Bupati Matansala Pagi, Kamis 18/02/2020. Dalam samb

asisten-i-pemkab-morowali-himbau-asn-dan-honorertingkatkan-disiplin-dan-kerja-nyata

Asisten I Pemkab. Morowali Himbau ASN dan Honorer,Tingkatkan Disiplin dan Kerja Nyata

BUNGKU: - morowalikab.go.id - Disiplin Pegawai Negeri Sipil (PNS) adalah kesanggupan Pegawai Aparatur Sipil Negara untuk menaati kewajiban dan menghindari larangan yang ditentukan dalam peraturan perundang-undangan dan atau peraturan kedinasan yang a

penguatan-germas-hidup-sehat-pemkab-morowali-gelar-pertemuan

Penguatan Germas Hidup Sehat, Pemkab Morowali Gelar Pertemuan

Morowalikab.go.id-Bungku- Pemkab Morowali melalui Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Morowali, menggelar pertemuan Germas berkala, berkesinambungan disemua tatanan Tingkat Kabupaten Morowali, yang berlangsung di Aula Dink

plh-bupati-morowali-yusman-mahbub-buka-jambore-kader-pkk-tingkat-kabupaten-morowali-tahun-2024

PLH Bupati Morowali, Yusman Mahbub Buka Jambore Kader PKK tingkat kabupaten Morowali tahun 2024

Morowalikab.go.id – Bungku – Pj. Bupati Morowali diwakili Drs. Yusman Mahbub, M.Si selaku PLH. Bupati Morowali membuka resmi Kegiatan Jambore PKK Tingkat Kabupaten Morowali Tahun 2024, dengan tema "Bergerak Cepat, Bekerja Ikhlas Bersam