TINGKATKAN KEBERSIHAN KOTA, APARATUR PEMKAB MOROWALI GELAR KERJA BAKTI

  Friday 10 August 2018   helman kaimu     1844

Morowali moroa merupakan salah satu program kebersihan dan keindahan kota yang dicanangkan pemerintah kabupaten sebelumnya  untuk patut didukung oleh semua pihak baik kalangan birokrasi, TNI/POLRI  maupun masyarakat. kebersihan kota sesuatu yang didam-idamkan bagi masyarakat pada umumnya terkhusus bagi  penduduk  perkotaan.

Dalam pelaksanaannya Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali mengarahkan seluruh staf Aparatur Sipil Negara (ASN) maupun Pegawai Harian Lepas atau honorer untuk terlibat langsung melaksanakan kerja bakti bersama TNI/POLRI dan masyarakat di sejumlah tempat, hal ini terlihat di sejumlah lokasi kerja bakti pada hari, Jum’at (10/8/18).

Kerja bakti yang dipusatkan di dalam Kota Bungku tersebar di sejumlah lokasi, diantaranya di areal lapangan Marsaoleh dan di sekitaran pelabuhan Bungku. saat ini selain menjalankan program Morowali moroa yang rutin dilaksanakan setiap hari rabu dan jum’at, kerja bakti yang dilakukan oleh ASN dan Honorer di seluruh Organosasi Perangkat Daerah (OPD) bertujuan menyambut Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke 73. Kominfo/HK

Berita Terkait

bappelitbangda-morowali-gerar-forum-perangkat-daerah-tahun-2023

Bappelitbangda Morowali Gelar Forum Perangkat Daerah Tahun 2023

Fonuasingko - Morowalikab.go.id - Badan Perencanaan  Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappelitbangda) Kabupaten Morowali menggelar Forum Perangkat Daerah (FPD), di Aula Kantor Bappelitbangda Morowali, Senin, (13/03/23). Hadir dalam kegiatan

tingkatkan-silahturahmi-pemda-morowali-bersama-anggota-dpr-ri-gelar-halal-bi-halal-dengan-masyarakat-morowali

Tingkatkan Silahturahmi, Pemda Morowali Bersama Anggota DPR RI gelar Halal Bi Halal dengan Masyarakat Morowali

Morowalikab.go.id-Bungku-, Bupati Kabupaten Morowali, Drs Taslim bersama Anggota DPR RI, Ahmad H.M. Ali, S.E dan Ketua DPRD Sulteng Nilam Sari Lawira, menggelar acara Halal Bi Halal dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriyah. Aca

bupati-taslim-apbd-rujukan-penyelenggaraan-pemerintahan

BUPATI TASLIM: "APBD RUJUKAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN"

morowali.kab.go.id - BUNGKU TENGAH. Ketika menjadi Inspektur Upacara (Irup), Kamis, 17/1/2019, Bupati Morowali, Drs. Taslim menegaskan kepada seluruh peserta upacara bahwa APBD merupakan rujukan utama dalam penyelenggaraan pemerintahan. Hal ini diteg

semarakkan-hut-ri-ke-77-bupati-morowali-resmi-membuka-pertandingan-mehule

Semarakkan HUT RI Ke-77, Bupati Morowali Resmi Membuka Pertandingan ‘’Mehule’’

Morowalikab.go.id, Bungku, Bupati Morowali, Drs. Taslim resmi membuka pertandingan ‘’Mehule’’ di Kompleks Wisata Mangrove Lafutu Beach desa Tofuti Kecamatan Bungku Tengah, Minggu (21/08/22). Kegiatan yang diselenggarakan o

bupati-morowali-pimpin-upacara-hut-pgri-ke-77-dan-hgn-tahun-2022-di-bungku-pesisir

Bupati Morowali Pimpin Upacara HUT PGRI ke-77 dan HGN Tahun 2022 di Bungku Pesisir

Morowalikab.go.id - Bungku Pesisir - Upacara  Peringatan Hari Ulang Tahun Persatuan Guru Republik Indonesia (HUT PGRI) ke - 77 dan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2022 tingkat Kabupaten Morowali digelar di lapangan Desa Lafeu, Kecamatan Bungku