Bank Indonesia Silaturahmi dengan Pemkab Morowali

  Wednesday 14 June 2023   Maisarah     1314

Morowalikab.go.id -Bungku- Bupati Morowali, Drs Taslim menerima kunjungan silahturahmi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Tengah Dwiyanto Cahya Sumirat  bertempat di ruang kerja Bupati Morowali, Rabu (14/06/2023)

WhatsApp Image 2023-06-14 at 15-25-20

WhatsApp Image 2023-06-14 at 15-25-20 (2)

Pertemuan ini bertujuan untuk bersilahturahmi antara Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali dan Bank Indonesia dalam upaya bersinergi dalam pembangunan daerah.

WhatsApp Image 2023-06-14 at 15-25-21

Dalam kesempatan tersebut, Bupati Morowali menyambut baik atas kedatangan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Sulteng beserta rombongan di Bumi Tepe Asa Moroso. Awal silaturahmi ini menjadi semangat yang baik bagi Pemerintah Daerah Morowali dan Bank Indonesia kedepannya.

Taslim juga mengungkapkan bahwa hubungan kerjasama antara Pemerintah Daerah Morowali dengan berbagai instansi vertikal khususnya Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Tengah dapat terjalin dengan baik dan kedepannya akan terus bersinergi dalam pembangunan nasional dan harmonisasi kebijakan serta kepentingan lainnya.

WhatsApp Image 2023-06-14 at 15-25-19 (1)

WhatsApp Image 2023-06-14 at 15-25-19

Silaturahmi tersebut dibarengi dengan pemberian plakat dan cinderamata dari Bank Indonesia kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali. Turut hadir dalam pertemuan silaturahmi tersebut, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Daerah Morowali, Abd.Mutaqqin Sonaru, SP, Perwakilan Bank Indonesia dan rombongan serta tamu undangan lainnya.

Berita Terkait

wabup-morowali-jadi-pembina-upacara-peringatan-hari-santri-tahun-2022

Wabup Morowali Jadi Pembina Upacara Peringatan Hari Santri Tahun 2022

Morowalikab.go.id-Bungku- Wakil Bupati Morowali Dr.H.Najamudin, S.Ag., S.Pd., M.Pd menghadiri sekaligus menjadi Pembina Upacara Peringatan Hari Santri Tahun 2022, Di Pelataran Ponpes Nurul Iman Alkhairaat Morowali, Desa Wosu Kec. Bungku Barat Sabtu (

jalin-sinergitas-antar-pemprov-sulteng-dan-pemdakab-morowali-optimalisasikan-pelayanan-kesehatan-di-wilayah

Jalin Sinergitas antar Pemprov Sulteng dan Pemdakab Morowali, Optimalisasikan Pelayanan Kesehatan di Wilayah

Morowalikab.go.id- Bungku- Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali mengadakan pertemuan dalam rangka Rapat Kerja antar Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tengah bersama Pemdakab Morowali terkait program-program kesehatan untuk daerah. Rapat tersebut

pemda-dan-dprd-morowali-setujui-pengesahan-perubahan-propemperda-ta-2021

Pemda dan DPRD Morowali Setujui Pengesahan Perubahan Propemperda T.A. 2021

Morowalikab.go.id, BUNGKU, Pemerintah daerah Kabupaten Morowali bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Morowali menyetujui pengesahan perubahan Propemperda Tahun Anggaran (T.A) 2021. Pengesahan dilakukan saat pelaksanaan Rapat Par

melalui-virtual-wabup-morowali-ikuti-rakornas-anev-pilkada-serentak-2020

Secara Virtual, Wabup Morowali Ikuti Rakor Analisa Evaluasi Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2020

Morowalikab.go.id, Bungku, Untuk memastikan kelancaran pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) dimasa Pandemi Covid-19,  Wakil Bupati (Wabup) Morowali, Dr. H. Najamudin, S.Ag., S.Pd., M.Pd,  secara Virtual mengikuti Rapat Koordinas

pemkab-morowali-gelar-fgd-ii-revisi-rtrw-bertema-fakta-dan-analisa

Pemkab Morowali Gelar FGD II Revisi RTRW Bertema “Fakta dan Analisa”

Morowalikab.go.id – Bungku – Pemerintah Kabupaten Morowali melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Daerah (PUPRD) menggelar Forum Group Discussion (FGD) II terkait Revisi Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Morowali. Ke