DPRD Morowali Gelar Rapat Paripurna Pandangan Umum Fraksi pada Penyampaian Nota Keuangan RAPBD TA 2023

  Wednesday 05 October 2022   Winda Bestari     1217

WhatsApp Image 2022-10-04 at 21-25-32 (1)

Morowalikab.go.id - Bungku - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Morowali menggelar Rapat Paripurna di Gedung Serbaguna Matano, Rabu (05/10/2022). Agenda Rapat Paripurna ke-10 Masa Persidangan I  tersebut yakni Pandangan Umum Fraksi Terhadap Penyampaian Nota Keuangan Rancangan Peraturan Daerah tentang Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (RAPBD) Tahun Anggaran 2023. Adapun ke enam (6) Fraksi tersebut di antaranya Fraksi Nasdem, Fraksi Demokrat, Fraksi Gerindra, Fraksi Golkar,  Fraksi Bintang Persatuan dan Fraksi Hanura. 

Rapat dipimpin oleh Wakil Ketua II DPRD, Asgar Ali dan diikuti 13 orang anggota dewan. Turut hadir Bupati Morowali, Drs. Taslim, unsur Forkopimda, sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan pejabat eselon II dan III lingkup Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali serta insan pers.

WhatsApp Image 2022-10-04 at 21-25-32

Dalam pandangan umum fraksi, kesemuanya menyetujui Ranperda RAPBD TA 2023 untuk dibahas pada tingkat selanjutnya. Meski demikian, fraksi-fraksi masih menyoroti beberapa hal dan meminta penjelasan terkait nota keuangan RAPBD TA 2023 yang sebelumnya disampaikan oleh Bupati Morowali dalam Paripurna ke-9 Masa Persidangan I. Adapun jawaban bupati menanggapi pandangan umum fraksi akan diagendakan pada Rapat Paripurna ke-11 Masa Persidangan I, Jumat (07/10/2022).

Paripurna kemudian ditutup dengan penandatanganan Berita Acara antara Pemerintah Daerah dan DPRD Morowali tentang   Pandangan Umum Fraksi Terhadap Penyampaian Nota Keuangan RAPBD Tahun Anggaran 2023. Penyerahan Pandangan Umum Fraksi Terhadap Penyampaian Nota Keuangan RAPBD Tahun Anggaran 2023 oleh pimpinan DPRD kepada Bupati Morowali.

WhatsApp Image 2022-10-04 at 21-32-28

Berita Terkait

pj-bupati-morowali-rachmansyah-ismail-sambut-kunker-pangdam-xiii-merdeka

Pj Bupati Morowali, Rachmansyah Ismail Sambut Kunker Pangdam XIII Merdeka

Morowalikab.go.id -Bungku- Pj Bupati Morowali, Ir.H.A.Rachmansyah Ismail, M.Agr.,MP menyambut kunjungan kerja (kunker) Panglima Kodam (Pangdam) XIII/Merdeka, Mayjen TNI Candra Wijaya, M.A ke Markas Komando Distrik Militer (Makodim) 1311/Morowali,

tingkatkan-sdm-melalui-pendidikan-bupati-morowali-buka-sosialisasi-kampus-unismuh-bersama-opd

Tingkatkan SDM Melalui Pendidikan, Bupati Morowali Buka Sosialisasi Kampus UNHAS Bersama OPD

Morowalikab.go.id, Bungku - Bupati Morowali, Drs. Taslim membuka sosialisasi Universitas Hasanuddin (UNHAS) Makassar, dalam rangka kerjasama meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) di Morowali, melalui pendidikan ke jenjang lebih tinggi yakni Strata

wabup-morowali-sambut-hangat-kunjungan-kerja-danlantamal-vi-makassar-di-bumi-tepe-asa-moroso

Wabup Morowali Sambut Hangat Kunjungan Kerja DANLANTAMAL VI Makassar di Bumi Tepe Asa Moroso

Morowalikab.go.id-Bungku- Atas nama Pemerintah Kabupaten Morowali, Wakil Bupati Morowali Iriane Iliyas menyambut hangat kedatangan Kunjungan Kerja Komandan Pangkalan Utama TNI AL (DANLANTAMAL) VI Makassar, Brigjen TNI (Mar) Dr. Wahyudi, S.E., M.Tr.

tim-safari-ramadhan-pemkab-morowali-resmi-dilepas-wabub-sebut-ini-bagian-dari-silaturahmi-antara-pemda-dan-masyarakat

Tim Safari Ramadhan Pemkab Morowali Resmi Dilepas, Wabub Sebut Ini Bagian Dari Silaturahmi Antara Pemda dan Masyarakat

Morowalikab.go.id, Bungku, Wakil Bupati (Wabup) Morowali, Dr. H. Najamudin, S.Ag., S.Pd., M.Pd, didampingi Sekretaris Daerah, Drs. Yusman Mahbub, M.Si, bersama Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra), Rifa’I Rone, S.Pd, resmi melepas

pemkab-morowali-resmi-launching-intervensi-serentak-pencegahan-stunting-tahun-2024

Pemkab Morowali Resmi Launching Intervensi Serentak Pencegahan Stunting Tahun 2024.

  Morowalikab.go.id-Bungku- Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali, secara resmi launching pelaksanaan kegiatan Intervensi serentak pencegahan stunting tahun 2024, yang Ditandai dengan pemberian tablet tambah darah pada remaja putri dan penamba