Pj Bupati Morowali Sambangi Dirjen Minerba Kementerian ESDM: Fokus Bahas Potensi Industri Pertambangan

  Wednesday 24 January 2024   Octaviana Latong     426

422210187_881732430626789_5496189169316334883_n

Morowalikab.go.id-Jakarta- Usai melakukan pertemuan bersama Kepala Staf Kepresidenan RI, Rabu (24/01/24). Penjabat (Pj) Bupati Morowali, Ir.H.A Rachmansyah Ismail, M.Agr., MP., kembali melakukan kunjungan kerjanya ke Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara (Dirjen Minerba)  Letjen TNI (Mar) (Purn) Bambang Suswantono di Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, di Jl. Prof. DR. Soepomo No.10, RT.1/RW.3, Menteng Dalam, Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan.

Kunjungan bertujuan meningkatkan koordinasi antara pemerintah daerah dan pemerintah pusat dalam mengelola sektor minerba, serta memastikan bahwa kebijakan dan program yang dijalankan sesuai dengan kebutuhan dan kondisi di Provinsi Sulawesi Tengah, khususnya di Kabupaten Morowali.

 

Dikesempatan ini, Pj Bupati Rachmansyah Ismail melaporkan kegiatan pelaksanaan pembangunan di Sulawesi Tengah khususnya di kabupaten morowali tentang industri pertambangan.

 

Hal senada, dikatakan Dirjen Minerba Bambang Suswanto, mendukung aktivitas industri di Sulawesi Tengah khususnya kabupaten morowali. Ia juga menginstruksikan untuk menjaga suasana kondusif demi memastikan keamanan sistem investasi, sehingga proyek strategis nasional di Sulawesi Tengah dapat berjalan dengan baik.

Berita Terkait

kadis-dpmdp3a-morowali-himbau-asn-dan-phl-tingkatkan-kedisiplinan

Kadis DPMDP3A Morowali Himbau ASN dan PHL Tingkatkan Kedisiplinan

Bungku - morowalikab.go.id - Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPMDP3A) Kabupaten Morowali, Alam Syah, S.STP.,M.Ec. Dev, mengatakan bahwa apel pagi merupakan salah satu kewajiban kita sebagai abd

desa-tangofa-tutup-rangkaian-penilaian-lomba-desa-dan-kelurahan-2025-sekda-yusman-mahbub-sampaikan-hal-ini

Desa Tangofa Tutup Rangkaian Penilaian Lomba Desa dan Kelurahan 2025, Sekda Yusman Mahbub Sampaikan Hal Ini

Morowalikab.go.id -Bungku Pesisir- Atas nama Bupati Morowali, Sekretaris Daerah Drs.Yusman Mahbub,M.Si secara resmi membuka penilaian lomba evaluasi perkembangan desa dan kelurahan tingkat Kabupaten Morowali Tahun 2025, di desa Tangofa, Kecamatan Bun

pentingnya-ilmu-dan-akhlak-wabup-morowali-beri-ceramah-hikmah-maulid-di-sma-alkhairaat-kolono

Pentingnya Ilmu dan Akhlak, Wabup Morowali Beri Ceramah Hikmah Maulid di SMA Alkhairaat Kolono

Morowalikab.go.id-Bungku- Wakil Bupati Morowali Dr.H.Najamudin, S.Ag., S.Pd., M.Pd menghadiri Dzikir Akbar sekaligus memberikan Ceramah memperingati Maulid Nabi Muhammad Saw 1444 H/2022 M, Selasa (18/10).   Kegiatan yang Mengusung Tema, "Menel

pembukaan-porprov-ke-viii-longki-harap-atlit-junjung-sportifitas

GUBERNUR BUKA PORPROV KE – VIII, HARAPKAN ATLIT JUNJUNG TINGGI SPORTIFITAS.

PPID (morowalikab.go.id) – Parigi; Pembukaan Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) ke – VIII digelar di pelataran Kantor Bupati Kab. Parigi Moutong pada Selasa, (23/04). Pembukaan tersebut dihadiri oleh Gubernur Sulawesi Tengah, Drs. H. Longki Djan

bupati-morowali-bersama-opd-gelar-safari-ramadhan-di-masjid-nurul-iman-ulunambo-menui-kepulauan

Bupati Morowali bersama OPD, Gelar Safari Ramadhan di Masjid Nurul Iman Ulunambo Menui Kepulauan

Morowalikab.go.id - Bungku - Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali, melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) melaksanakan Safari Ramadhan di seluruh masjid Kecamatan Menui Kepulauan, Sabtu (01/04/2023) Safari tersebut, dipimpin oleh Bupati Moro