PJ Bupati Morowali, Bagikan Tali Asih Kepada Masyarakat Bungku Timur

  Monday 08 April 2024   Octaviana Latong     533

vry0OhIqXJ_1719886870820

Morowalikab.go.id-Bungku- Usai berbagi Talih asih kepada Masyarakat Kecamatan Witaponda, Penjabat (Pj) Bupati Morowali, Ir. H. A Rachmansyah Ismail.,M.Agr.,MP., kembali berbagi kebahagiaan memberikan tali asih kepada Masyarakat Kecamatan Bungku Timur. Senin (08/04/2024)

Kehadiran Pj Bupati Morowali tersebut, didampingi Plt. Ketua TP-PKK, Ny. Septi Arifania Rachmansyah, dan Wakil Ketua TP-PKK, Ny.Dr.Hj. ST. Asma Ul Husna Syah, SE.,MM.,M.Si. 

Tali asih yang diberikan menjelang Perayaan Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M, berupa paket sembako, sarung tenun, dan mukena, bersumber dari dana pribadi Pj Bupati Morowali, H. Rachmansyah Ismail.

iRFj1Sk7WS_1719886859539

Kegiatan yang diinisiasi oleh PJ Bupati Rachmansyah Ismail, bagian dari upaya untuk mempererat tali silaturahmi serta memberikan dukungan kepada yang membutuhkan di Wilayah Kabupaten Morowali, khususnya di Kecamatan Bungku Timur.

Lewat kesempatan ini, H. Rachmansyah Ismail menyampaikan atas nama pribadi, keluarga dan pemerintah daerah Kabupaten Morowali Mengucapkan selamat Hari Raya Idul fitri 1445, Mohon Maaf lahir dan Batin.

FtBi3WF67W_1719886864598 

Turut hadir diantaranya,  Asisten III  Bidang Administrasi Umum,  Husban Laonu,  SP., M.Si., Sekretaris Camat Bungku Timur bersama Jajarannya, Tokoh Masyarakat serta Masyarakat Penerima bantuan Tali Asih.

 

Berita Terkait

paripurna-ke-9-berikut-jawaban-bupati-atas-pemandangan-umum-fraksi-terhadap-pengantar-nota-keuangan-dan-rapbd-2020

Paripurna Ke-9, Berikut Jawaban Bupati atas Pemandangan Umum Fraksi Terhadap Pengantar Nota Keuangan dan RAPBD 2020

PPID - morowalikab.go.id - Bungku - DPRD menggelar rapat paripurna ke-9, masa persidangan ke-1 tahun 2019/2020, dengan agenda mendengar tanggapan Bupati atas pemandangan umun fraksi terhadap pengantar nota keuangan dan RAPBD TA 2020 di Ruang Sidang D

pt-imip-hibahkan-dua-unit-truk-sampah-kepada-pemkab-morowali

PT. IMIP Hibahkan dua Unit Truk Sampah Kepada Pemkab Morowali

PPID - morowalikab.go.id - Bungku - Penyerarahan hibah dua unit truk sampah dari PT. IMIP kepada Pemkab Morowali digelar di Pelataran Kantor Bupati, senin (30/09). Dalam penyerahan tersebut, mewakili pihak perusahaan, oleh Irsan Widjadja, Direktur Op

gelar-workshop-bnn-kabupaten-morowali-undang-insan-pers-wujudkan-kotan

Gelar Workshop, BNN Kabupaten Morowali Undang Insan Pers Wujudkan Kota Tanggap Ancaman Narkoba

Morowalikab.go.id-Bungku- Wakil Bupati Morowali Dr.H.Najamudin, S.Ag, S.Pd, M.Pd hadiri Workshop ” Penguatan Kapasitas Kepada Insan Media untuk Mendukung Kota Tanggap Ancaman Narkoba“. Yang di gelar oleh BNNK Morowali. Acara tersebut berl

wakil-bupati-morowali-iriane-iliyas-hadiri-munas-i-aswakada-di-yogyakarta-perkuat-peran-wakil-kepala-daerah-menuju-indonesia-emas

Wakil Bupati Morowali Iriane Iliyas Hadiri Munas I ASWAKADA di Yogyakarta: Perkuat Peran Wakil Kepala Daerah Menuju Indonesia Emas

Morowalikab.go.id – Yogyakarta – Wakil Bupati Morowali, Iriane Iliyas, menghadiri Musyawarah Nasional (Munas) I Asosiasi Wakil Kepala Daerah Seluruh Indonesia (ASWAKADA) yang diselenggarakan di Yogyakarta, pada 2 hingga 4 Juli 2025. De

bungku-tengah-menjadi-penutup-rangkaian-apel-umum-ini-pesan-bupati-iksan

Bungku Tengah menjadi Penutup rangkaian Apel Umum, ini pesan Bupati Iksan

Morowalikab.go.id – Bungku - Pemerintah Kabupaten Morowali kembali melaksanakan Apel Umum yang kali ini digelar di Kecamatan Bungku Tengah, tepatnya di Lapangan Sangiang Kinambuka, pada Senin (4/8/2025). Kegiatan tersebut diikuti oleh seluru