Pemkab Morowali bersama Bapemperda DPRD Rapat Pembahasan 8 Buah Ranperda

  Wednesday 03 July 2024   Salsadila Rahim     725

WhatsApp Image 2024-07-02 at 16-23-50 (1)

Morowalikab.go.id- Bungku - Pemerintah Daerah Kabupaten (Pemkab) Morowali bersama Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Morowali menggelar rapat pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda).

Ranperda yang dibahas tersebut ada delapan buah Ranperda masing-masing dari Inisiatif DPRD dan Ranperda Usul Pemerintah Daerah. bertempat di ruang rapat Bapemperda DPRD Morowali, Selasa (2/7/2024).

WhatsApp Image 2024-07-02 at 16-23-50 (2)

Rapat pembahasan Ranperda Inisiatif DPRD dan Usul Pemda itu dipimpin Wakil Ketua Bapemperda DPRD Morowali, Lukman Hanafi dan didampingi Anggota Bapemperda, Agus Wiratno. Adapun delapan rancangan perda tersebut adalah Pengelolaan Air Minum dan Sanitasi Masyarakat, Penyelenggaran Jaringan Utilitas Terdapat, Pembangunan Ketahanan dan Kesejahteraan Keluarga, Fasilitas Perlindungan Kekayaan Intelektual,Pencegahan Tindak Pidana Perdagangan Orang, Perlindungan dan Pengelolaan Lingkunga Hidup, Penyelenggaraan Perlindungan Tenaga Kerja Daerah Melalui Jaminan Sosial Ketenagakerjaan dan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik.

WhatsApp Image 2024-07-02 at 16-23-34

Dalam hal ini, pengajuan rancangan peraturan darerah (Ranperda) merupakan tahapan kegiatan dalam rangka melaksanakan tugas dan tanggungjawab selaku penyelenggara Negara di Daerah untuk melaksanakan fungsi dan kewenangan Pemerintahan Daerah.

Turut hadir dari Pemkab Morowali yakni OPD terkait antaranya, Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan KB, Dinas Pemberdayaan Masyarakat,Desa,Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Daerah, Dinas Komunikasi,Informasi dan Persandian, Dinas Transmigrasi dan Tenaga Kerja Daerah, Dinas Lingkungan Hidup Daerah, Kaban Tata Pemerintahan dan Otonomi Daerah serta Kaban Hukum Setda

WhatsApp Image 2024-07-02 at 16-23-50

Berita Terkait

dibangun-di-atas-lahan-hibah-pemda-gedung-baru-kejari-morowali-diresmikan

Dibangun di Atas Lahan Hibah Pemda, Gedung Baru Kejari Morowali Diresmikan

Morowalikab.go.id, Bungku - Gedung baru Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah (Sulteng), yang terletak di kawasan Kota Terpadu Mandiri (KTM) Bungku, Desa Bahomohoni, Kecamatan Bungku Tengah,  diresmikan hari ini, Ra

laporan-banggar-dprd-kabupaten-morowali-atas-pembahasan-raperda-pertanggungjawaban-pelaksanaan-apbd-morowali-ta-2020

Laporan Banggar DPRD Kabupaten Morowali atas Pembahasan Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Morowali T.A 2020

Morowalikab.go.id-Bungku- Badan Anggaran (Banggar) DPRD Kabupaten Morowali menyampaikan laporan Badan Anggaran DPRD Kab. Morowali dalam rangka pembahasan Raperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2020, di ruang Rapat Paripurn

mars-dan-hymne-pebotoa-adati-tobungku

MARS DAN HYMNE PEBOTOA ADATI TOBUNGKU

MARS DAN HYMNE PEBOTOA ADATI TOBUNGKU   MAMI BALANO LIMBO TOBUNGKU MEDANDI MOROSO TEPEASA BINTA LE SOLONSA TULE LE MENUI HINAMO HAPA TAPOPOSIA KAMI DADORUNO MIA MOTU'A MAMI SAMATURU LEKAMUFAKATIA HINAMO ANU MEOKA PEOLIFINDO JAGAIYO LIMB

pj-bupati-rachmansyah-ismail-membuka-raker-apdesi-kabupaten-morowali-dengan-semangat-transformasi

Pj Bupati, Rachmansyah Ismail, Membuka Raker Apdesi Kabupaten Morowali dengan Semangat Transformasi

Morowalikab.go.id – Bungku - Penjabat (Pj) Bupati Morowali, Ir. H. A. Rachmansyah Ismail, M.Agr., M.P secara resmi membuka Rapat Kerja (Raker) Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Morowali Tahun 2024. Acara yang diha

pj-bupati-rachmansyah-ismail-pimpin-rapat-kerja-bersama-kepala-opd-lingkup-pemkab-morowal

PJ Bupati, Rachmansyah Ismail Pimpin Rapat Kerja bersama Kepala OPD Lingkup Pemkab Morowal

Morowalikab.go.id- Bungku- Penjabat (PJ) Bupati Morowali, Ir. H. A. Rachmansyah Ismail, M.Agr., MP, pimpin dan membuka secara resmi Rapat Kerja (RAKER) sehari Pemda Kab. Morowali, Rabu(31/01/2024). Rapat yang berlangsung di Aula Badan Pengelolaan