Jelajah Alam Bungku Pesisir, Bupati Morowali Gowes Bareng ASN

  Sunday 11 April 2021   helman kaimu     3202

1

Lafeu, morowalikab.go.id, Untuk menyalurkan bakat mengayuh sepeda atau yang dikenal Gowes serta mengajak masyarakat menjalani gaya hidup sehat dan berolahraga dengan bersepeda, Bupati Morowali, Drs. Taslim bersama Ketua TP-PKK Kabupaten Morowali, NY. Asnoni Taslim menggelar olahraga bersepeda di Kecamatan Bungku Pesisir, Sabtu (10/04/21).

Kehadiran Bupati Morowali beserta rombongan gowes disambut hangat warga kecamatan Bungku Pesisir. Sepanjang jalan lintasan yang dilewati peserta gowes menjadi tontonan warga setempat

Star dari Desa Lafeu, pada pukul 07.00 Wita, Tim Gowes menjelajahi alam kecamatan Bungku Timur, melewati desa Tangofa dengan menapakki jalan terjal nan berliku.

3

Lintasan yang bergunung dan lembah yang terjal penuh batu seakan menjadi tantangan tersendiri bagi peserta gowes.

Menempuh jarak sekitar 20 Kilo Meter, Bupati bersama rombongan peserta  gowes yang terdiri dari Aparatur Sipil Negara (ASN), Masyarakat dan sejumlah Securiti PT. Hengjaya Mineralindo berhenti di Kawasan  wisata Pasir Panjang yang merupakan wisata  unggulan kecamatan Bungku Pesisir, sembari mengobrol dan menikmati hidangan yang tersedia ditempat wisata.

Selang 1 jam kemudian, Bupati bersama romongan kembali melanjutkan perjalan balik ke Desa Lafeu. Tepat pukul 10.30 Wita, peserta gowes tiba  di desa Lafeu dengan selamat.

 

 

Berita Terkait

bupati-morowali-semua-pihak-bersinergi-cegah-stunting-sampai-ketingkat-desa

Bupati Morowali: Semua Pihak Bersinergi Cegah Stunting Sampai Ke Tingkat Desa

PPID - morowalikab.go.id - Bungku - Bupati Morowali, Drs. Taslim, memimpin Rapat Kerja Pemetaan Program Kegiatan dan Sumber Anggaran dalam mendukung Konvergensi Percepatan Pencegahan Anak Kerdil (Stunting), di Ruang Pola Kantor Bupati pada Jumat, (15

bps-kabupaten-morowali-gelar-rakorkab-regsosek-tahun-2022

BPS Kabupaten Morowali Gelar Rakorkab Regsosek Tahun 2022

Morowalikab.go.id - Bungku - Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Morowali menggelar Rapat Koordinasi Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) 2022, di Aula Grand Qafia Hotel, Desa Bahomohoni, Jumat (23/09/2022). Rakorkab digelar dalam

musrenbang-bungku-selatan-masyarakat-kepulauan-menikmati-sejahtera-bersama-periode-tahajud

Musrenbang Bungku Selatan, Masyarakat Kepulauan Nikmati Sejahtera Bersama Periode Tahajud

Morowalikab.go.id - Kaleroang - Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) tahun perencanaan 2023 tingkat Kecamatan Bungku Selatan digelar di Balai Desa Kaleroang Kamis, (17/02/2022). Acara dibuka oleh Kep

pemkab-morowali-ikut-tandatangani-kerjasama-optimalisasi-pemungutan-pusat-dan-pajak-daerah

Pemkab Morowali Tandatangani Kerjasama Optimalisasi Pemungutan Pusat dan Pajak Daerah

Morowalikab.go.id-Bungku- Guna perluasan Kerja Sama Optimalisasi Pemungutan Pajak Pusat dan Pajak Daerah antara Ditjen Pajak, Pemkab Morowali melalui Bupati  Drs. Taslim bersama dengan Direktorat Jenderal Pajak (DJP), serta Direktorat Jenderal P

pemkab-morowali-komitmen-atasi-masalah-listrik-berikut-hasil-kesepakatan-dengan-pihak-pln

Pemkab Morowali Komitmen Atasi Masalah Listrik, Berikut Hasil Kesepakatan dengan Pihak PLN.

Morowalikab.go.id-Bungku- Bupati Morowali Drs. Taslim didampingi Asisten III Bidang Administrasi Umum Husban Laonu, SP, M.Si, dan Kepala Bappeda Morowali Ramli Sanudin, SE, M.Si menerima kunjungan silatuhrahmi dari Vice president PLN Pusat Fauzi, bes