Bupati Morowali Pimpin Upacara Tabur Bunga Peringatan HUT TNI ke-77

  Tuesday 04 October 2022   Winda Bestari     1484

WhatsApp Image 2022-10-04 at 09-41-07

Morowalikab.go.id - Bungku - Bupati Morowali, Drs. Taslim memimpin Upacara Tabur Bunga peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-77 di Pelabuhan Dermaga Bungku, Selasa (04/10/2022) pagi. Turut hadir dalam upacara, Dandim 1311 Morowali, Letkol Inf. Constatinus Rusmanto, S.Sos., M.Sc., dan Kapolres Morowali, AKBP Suprianto.

Upacara tersebut juga diikuti oleh Forkopimda Kabupaten Morowali, Anggota Kodim 1311 Morowali yang terdiri dari para Perwira, Bintara, Tamtama dan tamu undangan serta ibu Persit dan Bhayangkari Morowali. Upacara berlangsung dengan khidmat, aman dan tertib yang diawali dengan penghormatan kepada arwah para pahlawan.

WhatsApp Image 2022-10-04 at 09-43-51

Dalam momentum ini juga dimanfaatkan untuk memanjatkan doa bagi para pendahulu bangsa, agar mendapat tempat mulia di sisi Tuhan Yang Maha Esa (YME). Dilakukan pula pelarungan karangan bunga di laut oleh inspektur upacara kemudian dilanjutkan dengan penaburan bunga yang diikuti oleh Forkopimda dan tamu undangan lainnya sebagai simbol penghormatan kepada pahlawan bangsa. 

WhatsApp Image 2022-10-04 at 09-36-22

Diketahui, upacara tabur bunga merupakan bentuk penghormatan kepada jasa para pahlawan yang telah gugur demi kepentingan negara Indonesia dalam mempertahankan NKRI. Sehingga sebagai generasi penerus bangsa wajib menghargai jasa para pahlawan. Hal ini juga sebagai salah satu rangkaian memperingati dan menyambut HUT TNI ke-77.

Berita Terkait

kemenko-marves-lakukan-survey-research-meeting-kajian-dampak-sosioekonomi-industri-pengolahan-dan-pemurnian-mineral-di-kabupaten-morowali

Kemenko Marves Lakukan Survey Research Meeting Kajian Dampak Sosioekonomi Industri Pengolahan dan Pemurnian Mineral di Kabupaten Morowali

Morowalikab.go.id - Bungku - Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, bekerja sama dengan Universitas Padjajaran dan Universitas Tadulako melakukan survey research meeting kajian dampak sosioekonomi industri pengolahan dan pem

kepala-bapelitbangda-wakili-pj-bupati-morowali-rachmansyah-ismail-buka-seminar-akhir-penyusunan-dokumen-rpkd-kabupaten-morowali-tahun-2025-2029

Kepala Bapelitbangda Wakili PJ Bupati Morowali, Rachmansyah Ismail, Buka Seminar Akhir Penyusunan Dokumen RPKD Kabupaten Morowali Tahun 2025-2029

Morowalikab.go.id – Bungku - Kepala Badan Perencanaan, Penelitian, dan Pengembangan Daerah (Bapelitbangda) Kabupaten Morowali, Hasyim, S.Pi, wakili Penjabat (Pj) Bupati Morowali, Ir. H. A. Rachmansyah Ismail, M.Agr., M.P, membuka seminar akh

pj-sekda-morowali-abdul-wahid-hasan-buka-rakor-bidang-kesmas-dkp2kb

Pj Sekda Morowali Abdul Wahid Hasan Buka Rakor Bidang Kesmas DKP2KB

  Morowalikab.go.id – Bungku – Penjabat (Pj) Bupati Morowali, yang diwakili oleh Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kabupaten Morowali, Drs. H. Abdul Wahid Hasan, M.Pd., membuka secara resmi Rapat Koordinasi (Rakor) Bidang Kesehatan

tingkatkan-kualitas-layanan-pemkab-morowali-gelar-sosialisasi-dan-bimbingan-teknis-akreditasi-untuk-jenjang-sd-smp-dan-sma

Tingkatkan Kualitas Layanan, Pemkab Morowali Gelar Sosialisasi dan Bimbingan Teknis Akreditasi untuk Jenjang SD, SMP, dan SMA

Morowalikab.go.id- Bungku- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Morowali melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan daerah menggelar kegiatan sosialisasi dan bimbingan teknis akreditasi untuk jenjang pendidikan Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (S

pj-sekda-morowali-abdul-wahid-hasan-pimpin-rakor-forkopimda-terkait-evaluasi-perkembangan-politik-di-daerah-bahas-ancaman-pilkada-2024-dan-isu-aktual

Pj Sekda Morowali Abdul Wahid Hasan, Pimpin Rakor Forkopimda Terkait Evaluasi Perkembangan Politik di Daerah Bahas Ancaman, Pilkada 2024, dan Isu Aktual.

Morowalikab.go.id-Bungku- Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 12 Tahun 2022 tentang Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 61 Tahun 2011 tentang Pedoman Pemantauan, Pelaporan, dan Evaluas