Pj Bupati Rachmansyah Ismail Tiba Kembali di Kabupaten Morowali

  Sunday 15 October 2023   Ketut Suta     227

393185716_812391537560879_6583339003801160348_n Morowalikab.go.id, Bumi Raya - Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Morowali, Ir. H. A. Rachmansyah Ismail, M.Agr., MP.,tiba kembali di Kabupaten Morowali, Minggu (15/10/2023). Setelah beberapa hari sebelumnya melaksanakan tugas di luar kota.

Pj Bupati Kabupaten Morowali, Rachmansyah Ismail tiba di Bumi Tepe Asa Moroso menumpangi pesawat terbang rute Palu-Morowali.

Dia tiba di Bandar Udara (Bandara) Morowali yang terletak di Desa Umbele, Kecamatan Bumi Raya, sekitar Pukul 11.30 WITA.

393197953_812391594227540_7078100478839444597_n Nampak hadir menjemput Pj Bupati Morowali, Komandan Kodim (Dandim) 1311/Morowali, Letkol Inf Alzaki, M.M., M.B.A., M.M.A.S.,Kasat Pol PP Morowali, Muh. Syahrul Amin, SE.,Anggota DPRD Morowali, Abdul Muin dan Asgar, serta pejabat lainnya.

Setelah turun dari pesawat yang ditumpanginya, Pj Bupati Morowali selanjutnya melanjutkan perjalanan dengan menggunakan kendaraan roda empat untuk menuju Kota Bungku.

Berita Terkait

asisten-ii-bidadministrasi-pembangunan-wakili-pj-bupati-morowali-buka-secara-resmi-pelaksanaan-konsultasi-publik-i-klsh-rjpmd-2025-2029

Asisten II Bid.Administrasi Pembangunan Wakili PJ Bupati Morowali, Buka secara resmi Pelaksanaan Konsultasi Publik I KLSH RJPMD 2025-2029

Morowalikab.go.id- Bungku- Dalam rangka penyusunan dokumen dan pengelolaan, pendayagunaan sumber daya alam sebagai modal dasar pembangunan berkelanjutan, pemerintah Kab,Morowali menggelar pelaksanaan Konsultasi Publik I Kajian Lingkungan Hidup Strate

plh-bupati-lepas-secara-resmi-138-kontingen-popda-morowali

PLH Bupati Lepas Secara Resmi 138 Kontingen POPDA Morowali

Morowalikab.go.id - Bungku - PLH Bupati Morowali Drs. Yusman Mahbub M.Si, resmi melepas seluruh Kontingen Atlet Morowali yang siap bertanding pada Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Se- Provinsi Sulawesi Tengah tahun 2024 di Kabupaten Luwuk B

pemkab-morowali-gelar-upacara-peringatan-hut-ke-60-provinsi-sulawesi-tengah

Pemkab Morowali Gelar Upacara Peringatan HUT Ke-60 Provinsi Sulawesi Tengah

Morowalikab.go.id - Bungku - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Morowali, menyelenggarakan Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) Ke- 60 Tahun 2024, di Halaman Kantor Bupati, Kompleks Perkantoran Fonuasingko. Rabu (17

jelang-idul-fitri-1445-h-pemkab-morowali-gelar-pasar-murah-di-kecamatan-bungku-timur

Jelang Idul Fitri 1445 H, Pemkab Morowali Gelar Pasar Murah di Kecamatan Bungku Timur

Morowalikab.go.id- Bungku - Pemerintah Daerah Kabupaten (Pemkab) Morowali melalui, Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperindag) menggelar Pasar Murah bertempat di Gedung Serbaguna Desa Kolono, Kecamatan Bungku Timur, Rabu (3/4/2024). Ka

bupati-morowali-tingkatkan-kwalitas-pendidikan

BUPATI MOROWALI: TINGKATKAN KWALITAS PENDIDIKAN

Morowalikab.go.id: Dinas Pendidikan Daerah Kabupaten Morowali laksanakan rembuk pendidikan. Kegiatan yang dibuka secara resmi oleh Bupati Morowali Drs. H. Anwar Hafid, M.Si, di hadiri Wakil Bupati Morowali Drs. SU. Marunduh, M.Hum, Ketua DPRD Kabupat