Pj Bupati Morowali, Rachmansyah Ismail Serahkan SK PPPK Tenaga Teknis Hasil Optimalisasi Formasi Tahun 2022

  Wednesday 21 February 2024   Ketut Suta     292

WhatsApp Image 2024-06-30 at 10-18-52 Morowalikab.go.id, Bungku - Penjabat (Pj) Bupati Morowali, Ir. H. A. Rachmansyah Ismail,.M.Agr.,MP.,menyerahkan secara langsung Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tenaga teknis di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah.

Penyerahan SK PPPK tenaga teknis kepada 41 orang tersebut dilakukan secara simbolis, bertempat di Hotel Anuta Baru, Kelurahan Bungi, Kecamatan Bungku Tengah, pada Kamis (22/2/2024).

Pj Bupati Morowali, Ir. H. A. Rachmansyah Ismail, M.Agr.,MP.,dalam kesempatan itu mengucapkan selamat kepada para penerima SK PPPK Hasil Optimalisasi Formasi Tahun 2022 di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Morowali.

WhatsApp Image 2024-06-30 at 10-18-51 “Bagi para peserta yang baru saja menerima SK PPPK agar bisa menjaga kepercayaan dengan menunjukan integritas, kualitas, dedikasi supaya seberat apapun pekerjaan harus dijalankan dengan  penuh rasa tanggung jawab,” harap Pj Bupati Morowali.

Adapun hadir pada penyerahan SK PPPK Hasil Optimalisasi Formasi Kadis Koperasi dan UMKM, Dr. Hj. St Asma Ul Husna Syah, SE.,MM.,M.Si,.ahun 2022 itu, Sekda Morowali, Drs. Yusman Mahbub, M.Si.,para Asisten/Staf Ahli, dan Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Morowali, Alwan Hi. Abubakar, SP, serta Pimpinan OPD lainnya.

Berita Terkait

dprd-dan-pemda-morowali-setujui-ranperda-apbd-ta-2021

Pemkab Morowali Bersama DPRD Setujui Ranperda APBD T.A 2021

  Morowalikab.go.id, Bungku, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Morowali menggelar Rapat Paripurna ke-21 masa persidangan I Tahun sidang 2020-2021 di Ruang Sidang DPRD, Senin (30/11/20) malam. Berlangsung secara tatap muka dan

wabup-morowali-safari-ramadhan-pertama-di-masjid-al-munawarah-bente

Wabup Morowali Safari Ramadhan Pertama Di Masjid Al Munawarah Bente

  Morowalikab.go.id-Bungku- Wakil Bupati Morowali Dr. H. Najamudin, S.Ag, S.Pd, M.Pd, melakukan Safari Ramadhan perdananya di Bulan Suci Ramadhan Tahun 1442/H-2021/M ini sekaligus silaturahim Bersama masyarakat Desa Bente, Kecamatan Bungku Teng

nasio-humanisme-sebagai-perekat-persatuan-bangsa

Nasio-Humanisme Sebagai Perekat Persatuan Bangsa

NASIO-HUMANISME SEBAGAI PEREKAT PERSATUAN BANGSA (Pemikiran Bung Karno Untuk Hari Sumpah Pemuda Ke-91 Tahun 2019) oleh: PR47 Berangkat dari tema Hari Sumpah Pemuda Ke-91 Tahun 2019, "Bersatu Kita Maju", merupakan penegasan kembali terhadap komitme

upacara-penurunan-sang-bendera-merah-putih-berlangsung-penuh-khidmat

Upacara Penurunan Sang Bendera Merah Putih Berlangsung Penuh Khidmat

Morowalikab.go.id- Bungku - Upacara penurunan bendera Merah Putih  dalam rangka Hari Ulangtahun Ke - 79 Kemerdekaan Republik Indonesia yang digelar di Alun-alun Rumah Jabatan Bupati Morowali, pada Sabtu sore, 17 Agustus 2024 berjalan lancar ju

pj-bupati-yusman-mahbub-resmikan-karya-bakti-dalam-rangka-hut-tni-dan-kabupaten-morowali

Pj Bupati Yusman Mahbub, Resmikan Karya Bakti dalam Rangka HUT TNI dan Kabupaten Morowali

Morowalikab.go.id – Bungku - Dalam rangka memperingati HUT ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan HUT ke-25 Kabupaten Morowali, yang Mengungsung Tema "Sinergi Lintas Sektoral Mewujudkan Kemanunggalan TNI - Rakyat Semakin Kuat", dilaksana