Lomba Desa dan Kelurahan Tingkat Kabupaten Morowali, Desa Nambo Optimis Juara

  Wednesday 24 May 2023   helman kaimu     519

WhatsApp Image 2023-05-25 at 15-20-08

Morowalikab go.id - Bungku - Desa Nambo merupakan desa ke 5 yang mendapat kesempatan kedatangan dari tim penilai lomba desa dan kelurahan Tingkat Kabupaten Morowali, Kamis (25/05/2023) Pagi.

Bupati Morowali yang diwakili Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPMDP3A), Drs.Abdul Wahid Hasan, M.Pd, mengikutsertakan Anggota Tim TP-PKK Kabupaten Morowali dan sejumlah perwakilan OPD terkait.

WhatsApp Image 2023-05-25 at 15-20-09 (1)

Dengan mengusung tema "Tata Kelola Desa dan Kelurahan yang baik, Menuju Ekonomi sosial yang stabil" juga dihadiri Forkopimcam Bungku Timur, Kepala Desa, BPD dan TP-PKK Desa se Kecamatan Bungku Timur.

Tujuan pelaksanaan penilaian lomba desa dan kelurahan di Kabupaten Morowali untuk melakukan evaluasi perkembangan desa dalam kurun 2 tahun terakhir dalam mewujudkan peningkatan kualitas hidup masyarakat di desa dan kelurahan pada aspek penyelenggaraan pemerintahan, kewilayahan serta kemasyarakatan.

WhatsApp Image 2023-05-25 at 15-20-10

"Fokus penilaian tim desa dan kelurahan adalah tata kelola administrasi sehingga penilaian untuk bidang administrasi sebanyak 60% dan 40% meliputi non fisik. Sesuai dengan Permendagri no.46 tahun 2016 tentang Administrasi Desa, (1) Administrasi Umum; (2) Administrasi Penduduk; (3) Administrasi Keuangan; (4) Administrasi Pembangunan dan (5) Administrasi lainnya,." Ungkapnya.

Sementara itu, Kepala Desa Nambo, Sumbe S menyatakan optimis dapat menang dalam lomba desa dan kelurahan tingkat Kabupaten Morowali tahun 2023.

WhatsApp Image 2023-05-25 at 15-20-09

Berita Terkait

pemkab-morowali-gelar-sosialisasi-peningkatan-sumber-daya-manusia-dalam-peningkatan-ekonomi-keluarga-tahun-2022

Tingkatkan Kualitas SDM "Perempuan", Pemkab Morowali Gelar Sosialisasi Peningkatan Ekonomi Keluarga Tahun 2022.

Morowalikab.go.id- Bungku- Pemerintah Daerah Melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPMDP3A) Kabupaten Morowali menggelar Sosialisasi Peningkatan Sumber Daya Manusia Dalam Peningkatan Ekonomi Keluarg

tidak-memiliki-imb-pemkab-morowali-segel-7-bangunan-gedung-perusahaan-cv-sentosa-abadi-di-bahodopi

Tidak Memiliki IMB, Pemkab Morowali Segel 7 Bangunan Gedung Perusahaan CV Sentosa Abadi di Bahodopi

Morowalikab.go.id, Bahodopi - Akibat tidak memiliki Izin Mendirikan Bangunan (IMB), sedikitnya ada tujuh bangunan gedung perusahaan CV Sentosa Abadi di Kecamatan Bahodopi, Kabupaten Morowali, Sulteng, dilakukan penyegelan, Senin (15/5/2023). Penyeg

forkopimda-morowali-mediasi-pertikaian-antar-warga

FORKOPIMDA MOROWALI MEDIASI PERTIKAIAN ANTAR WARGA

Morowalikab.go.id - Menyikapi pertikaian antar warga di Desa Keurea, Kecamatan Bahodopi yang terjadi sejak hari Sabtu, 27 Oktober 2018, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (FORKOPIMDA) terdiri dari Bupati Morowali Drs. Taslim, Dandim 1311/Morowali Letko

hadiri-khatmil-quran-tpa-al-azhar-wabup-paparkan-bukti-kepedulian-pemda-bidang-keagamaan

Hadiri Khatmil Qur’an TPA Al-Azhar, Wabup Paparkan Bukti Kepedulian Pemda Bidang Keagamaan

Morowalikab.go.id, Bungku, Bupati Morowali, Drs. Taslim bersama Wakil Bupati, Dr. H. Najamudin, S.Ag., S.Pd., M.Pd, menghadiri acara Khatmil Qur’an, di Desa Bahomohoni, Kecamatan Bungku Tengah, Kamis (16/09/21). Khatmil Qur’an yang di

hari-pertama-lomba-stqh-6-peserta-kafilah-morowali-ikuti-2-cabang-lomba

Hari Pertama Lomba STQH Ke-26 Tkt Prov Sulteng, 6 Peserta Kafilah Morowali Ikuti 2 Cabang Lomba

Morowalikab.go.id, Bungku, Hari pertama pelaksanaan lomba Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadist (STQH) ke-26 Tingkat Provinsi Sulawesi Tengah, 6 peserta Kafilah Kabupaten Morowali mengikuti 2 cabang lomba, Sabtu (28/08/21). Berlangsung seca