Besok, Pj Bupati Yusman Mahbub Bakal Jadi Narsum pada Talk Show Zona Inspirasi di Kompas TV

  Wednesday 18 September 2024   Ketut Suta     1319

WhatsApp Image 2024-09-18 at 14-16-55 Morowalikab.go.id, Morowali - Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Morowali, Drs. Yusman Mahbub, M.Si.,akan diagendakan menjadi Narasumber pada Talk Show Zona Inspirasi di Kompas TV.

Jadwal yang dijadwalkan akan live besok, Kamis (18/9/2024) tersebut, mengusung tema “Tingkatkan Investasi Menuju Morowali Sejahtera dan Maju”.

Diketahui Talk Show bersama Narasumber Pj Bupati Morowali itu akan dipandu oleh host Melisa Gandasari, yang akan membahas seputaran investasi di Morowali.

Antaranya seperti, kebijakan Pemerintah Kabupaten Morowali dalam meningkatkan investasi, serta bagaimana dampaknya terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat Morowali saat ini.

Program Talk Show bersama Pemkab Morowali dengan tema “Tingkatkan Investasi Menuju Morowali Sejahtera dan Maju”, akan disiarkan langsung di Kompas TV besok, Pukul 14.00 WIB atau 15.00 WITA.

Berita Terkait

pemkab-morowali-audiensi-bersama-ptimip-bahas-terkait-teknis-operasional-incinerator-di-lingkungan-kawasan-perusahaan

Pemkab Morowali Audiensi bersama PT.IMIP, Bahas Terkait Teknis Operasional Incinerator di Lingkungan Kawasan Perusahaan

Morowalikab.go.id- Bungku- Sehubungan dengan permintaan presentasi serta pembahasan terkait teknis operasional Incinerator di kawasan perusahaan oleh PT.IMIP (Indonesia Morowali Industrial Park) , Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali bersama denga

pembangunan-pondok-pesantren-asy-syifa-resmi-dimulai-pemda-morowali-apresiasi-gotong-royong-masyarakat-bungku-timur

Pembangunan Pondok Pesantren Asy Syifa Resmi dimulai, Pemda Morowali Apresiasi Gotong royong Masyarakat Bungku Timur

Morowalikab.go.id-Bungku- Pembangunan Pondok Pesantren Asy Syifa Bahomotefe Resmi dimulai, Hal ini ditandai dengan Peletakan Batu Pertama secara resmi oleh Bupati Morowali Drs. Taslim bersama Wakil Bupati Morowali Dr.H.Najamudin, M.Pd, di Pelataran

pemkab-morowali-ikuti-penilaian-evaluasi-smart-city-dari-kementerian-kominfo

Pemkab Morowali Ikuti Penilaian Evaluasi Smart City 2021 dari Kementerian Kominfo

Morowalikab.go.id-Bungku- Penilaian Evaluasi dalam rangka program Gerakan Menuju Smart City Tahun 2021 berlangsung secara daring pada Rabu (09/12) di Ruang Media Center Bupati, dipimpin oleh Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Moro

musrenbang-rkpd-sulawesi-tengah-digelar-pemkab-morowali-raih-predikat-penilaian-kinerja-aksi-konvergensi-penurunan-stunting-terintegrasi

Musrenbang RKPD Sulawesi Tengah digelar, Pemkab Morowali Raih Predikat Penilaian Kinerja Aksi Konvergensi Penurunan Stunting Terintegrasi

Morowalikab.go.id -Palu- Pelaksanaan Musyawarah Rencana Pembangunan (musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Sulawesi Tengah Tahun 2025 digelar. Musrenbang RKPD dibuka dan diresmikan langsung oleh Gubernur Sulawesi Tengah H.Rusdy

bupati-morowali-buka-tax-gathering-sosialisasi-wajib-pajak-pelaku-usaha-pertambangan

Bupati Morowali Buka Tax Gathering Sosialisasi Wajib Pajak Pelaku Usaha Pertambangan

Morowalikab.go.id - Bungku - Bupati Morowali, Drs. Taslim resmi membuka Tax Gathering Sosialisasi Hak dan Kewajiban Wajib Pajak Pelaku Usaha Pertambangan, di Ruang Pola Kantor Bupati, Selasa (22/11/2022). Acara tersebut diselenggarakan oleh Kantor