Pj Bupati Morowali, A. Rachmansyah Ismail Terima Kunjungan BKKBN Sulteng

  Tuesday 02 July 2024   Tiya Lestari     824

WhatsApp Image 2024-07-03 at 09-01-22(1) Morowalikab.go.id, Bungku - Penjabat (Pj) Bupati Morowali, Ir.H.A. Rachmansyah Ismail, M.Agr.,MP.,menerima kunjungan silahturahmi Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) di Rumah jabatan (Rujab) Bupati Morowali, Desa Matansala, Kecamatan Bungku Tengah, Rabu (28/2/2024).

Kepala Perwakilan BKKBN Sulteng, Tenny C Soriton juga mengatakan, kujunganya tersebut sekaligus untuk membahas mengenai bagaimana langkah-langkah guna dapat menurunkan angka stunting di Kabupaten Morowali.

WhatsApp Image 2024-07-03 at 09-01-22 Dia menjelaskan, seperti diketahui bahwa, Kabupaten Morowali merupakan daerah dengan pertumbuhan ekonomi yang sangat tinggi sekaligus jumlah penduduk yang semakin bertambah, maka penting harus dipersiapkan Sumber Daya Manusia (SDM) yang baik.

“Olehnya sangat perlu dalam penyiapan-penyiapan SDM supaya kedepanya bisa bersaing dengan para pendatang, jadi sangat penting menyiapkan langkah-langkah agar anak-anak dapat lahir dengan sehat dan tidak stunting,” ujarnya.

WhatsApp Image 2024-07-03 at 09-01-21 Tenny C Soriton juga berterimakasih, karena kunjunganya tersebut mendapat sambutan yang baik dari Pj Bupati Morowali, sehingga diharapkan juga agar program-program dalam menurunkan angka stunting di Kabupaten Morowali bisa berjalan dengan baik.

Turut hadir dalam giat tersebut, Kadis Koperasi dan UMKM Morowali, Dr. Hj. St Asma Ul Husna Syah, SE.,MM.,M.Si,.dan para pejabat di Lingup Pemkab Morowali, serta rombongan lainnya dari BKKBN Provinsi Sulteng.

 

Berita Terkait

morowali-jadi-tuan-rumah-pembukaan-forum-sinkronisasi-program-dan-kegiatan-kelautan-dan-perikanan-se-sulawesi-tengah

Morowali Jadi Tuan Rumah, Pembukaan Forum Sinkronisasi Program dan Kegiatan Kelautan dan Perikanan Se Sulawesi Tengah

Morowalikab.go.id -Bungku- Kabupaten Morowali menjadi tuan rumah pada pelaksanaan forum sinkronisasi programa dan kegiatan kelautan dan perikanan se Sulawesi Tengah, Senin (10/06/2024) malam. Kegiatan yang dihelat di Gedung Serbaguna Ahmad Hadie,

pemkab-morowali-gelar-upacara-peringatan-hardiknas-tahun-2024

Pemkab Morowali Gelar Upacara Peringatan Hardiknas Tahun 2024

Morowalikab.go.id – Bungku – Pemerintah Daerah Kabupaten (Pemkab) Morowali menggelar upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) Tahun 2024, bertempat di Alun-alun Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Morowal

pemkab-morowali-ikuti-rakor-pengamanan-kawasan-industri-strategis-bersama-menko-kemaritiman-dan-investasi-secara-virtual

Pemkab Morowali ikuti Rakor Pengamanan Kawasan Industri Strategis bersama Menko Kemaritiman dan Investasi secara Virtual

Morowalikab.go.id-Bungku- Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali, Bupati Morowali Drs Taslim beserta OPD Terkait Pemkab Morowali mengikuti rapat koordinasi pengamanan Kawasan industri startegis Provinsi Sulawesi Tengah, Rakor dipimpin langsung oleh Men

bawaslu-morowali-apel-siaga-pengawasan-sekaligus-launching-aplikasi-jarimu-awasi-pemilu

Bawaslu Morowali Apel Siaga Pengawasan, Sekaligus Launching Aplikasi 'Jarimu Awasi Pemilu'

Morowalikab.go.id-Bungku-Dalam rangka persiapan pelaksanaan pengawasan tahapan pemilu serentak Tahun 2024, Badan Pengawas Pemilihan Umum  (Bawaslu) Kabupaten Morowali melaksanakan Apel Siaga Pengawasan Sekaligus Launching Aplikasi 'Jarimu Awa

pemkab-morowali-gelar-review-kinerja-tahunan-aksi-intervensi-stunting-2021

Pemkab Morowali Gelar Review Kinerja Tahunan Aksi Intervensi Stunting 2021

Morowalikab.go.id-Bungku- Sebagai upaya dalam pelaksanaan konvergensi pencegahan dan penanggulangan Stunting sebagai daerah lokus Stunting Tahun 2021, Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali Melalui Dinas Kesehatan PP & KB, menggelar Review Kinerja