Pemkab Morowali gelar Halal Bi Halal dan Open House merayakan Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah

  Thursday 27 April 2023   Maisarah     1294

WhatsApp Image 2023-04-27 at 10-58-21

Morowalikab.go.id -Bungku- Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali menggelar acara Halal Bi Halal dan Open House untuk merayakan Idul Fitri 1444 Hijriah. Acara tersebut diadakan di rumah jabatan Bupati Morowali, desa Matansala Bungku Tengah, Kamis (27/04/2023).

Acara ini dihadari oleh Wakil Bupati Dr.H.Najamudin, S.Ag, S.Pd.M.Pd, Ketua TP PKK Morowali Ny.Asnoni Taslim, Sekretaris Daerah Morowali, Para Pejabat Teras Pemerintah Kabupaten Morowali, unsur Forkopimda, tokoh adat serta masyarakat umum.

Bupati Morowali, Drs Taslim dalam sambutannya menyampaikan ucapan rasa syukur dan terima kasih atas kehadiran para tamu yang telah hadir. Momentum Idul Fitri merupakan momen yang tepat untuk saling memaafkan dan mempererat tali silahturahmi agar lebih terjalin lebih erat kedepannya.

"upaya kita dalam menunaikan dan menuntaskan janji-janji kepada masyarakat dalam menyelesaikan pembangunan di kabupaten morowali demi terwujudnya Morowali yang lebih sejahtera menjadi harapan kita bersama dan modal pemda Morowali untuk menghadapi tantangan kedepannya" ungkapnya.

WhatsApp Image 2023-04-27 at 10-58-22 (1)

Mengakhiri sambutannya, Bupati Morowali serta Wabup secara pribadi mengungkapkan ucapan terima kasih dan permohonan maaf selama kurun waktu masa pemerintahan.

Acara Halal Bi Halal dan Open House berjalan lancar dan tertib. Acara tersebut juga diisi dengan tausiyah oleh Ketua MUI Morowali H.Mauluddin, S.Ag.,M.Fil.I, acara ini digelar hingga pukul 21.00 Wita.

WhatsApp Image 2023-04-27 at 10-58-39

Berita Terkait

wakil-bupati-morowali-buka-kegiatan-pendidikan-dan-pelatihan-koperasian

Wakil Bupati Morowali Buka Kegiatan Pendidikan dan Pelatihan Koperasian

  Morowalikab.go.id-Bungku- Wakil Bupati Morowali Dr.H.Najamudin, S.Ag, S.Pd, M.Pd membuka langsung acara pelatihan Perkoperasian bagi Koperasi Yang Wilayah Keanggotaannya Dalam Daerah Kabupaten Morowali, di Aula Losmen Amanah, Desa Ipi Senin (

desa-puntari-makmur-optimis-juara-dalam-lomba-kampung-pancasila-kasad-award-2024

Desa Puntari Makmur Optimis Juara dalam Lomba Kampung Pancasila KASAD Award 2024

Morowalikab.go.id-Bungku — Desa Puntari Makmur, Kecamatan Witaponda, Kabupaten Morowali, menunjukkan optimisme tinggi dalam mengikuti Lomba Kampung Pancasila KASAD Award 2024, mewakili Provinsi Sulawesi Tengah. Hal ini diungkapkan oleh Komand

wabup-paparkan-capaian-program-unggulan-pemda-morowali-dalam-musrenbang-wita-ponda

Wabup Paparkan Capaian Program Unggulan Pemda Morowali dalam Musrenbang Wita Ponda

Morowalikab.go.id - Wita Ponda - Bupati Morowali, Drs. Taslim resmi membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun Perencanaan 2024 Tingkat Kecamatan Wita Ponda, Kamis (23/02/2023). Musrenbang y

pemkab-dan-dprd-morowali-berhasil-tenangkan-massa-aksi-melalui-dialog-dan-komitmen-bersama

Pemkab dan DPRD Morowali Berhasil Tenangkan Massa Aksi Melalui Dialog dan Komitmen Bersama

Morowalikab.go.id – Bungku – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Morowali bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Morowali berhasil menenangkan massa aksi melalui dialog terbuka dan duduk bersama. Aksi demonstrasi yang digelar Aliansi Ma

kritik-konstruktif-dari-generasi-muda-menui-bupati-morowali-iksan-ini-hal-yang-baik-dan-wajar

Kritik Konstruktif dari Generasi Muda Menui, Bupati Morowali Iksan: “Ini Hal yang Baik dan Wajar”

Morowalikab.go.id – Menkep – Kunjungan kerja Bupati Morowali, Iksan Baharudin Abdul Rauf, ke Kecamatan Menui Kepulauan, Senin (29/7/2025), dalam rangka memimpin apel umum, diwarnai dengan aksi simbolik dua pemuda yang membawa spanduk be