MALAM KE 12 RAMADHAN, TIM SAFARI PEMKAB MOROWALI ISI CERAMAH DI MASJID BAITURRAHMAN BUNGKU SELATAN

  Tuesday 04 April 2023   Octaviana Latong     1011

WhatsApp Image 2023-04-03 at 19-56-26

Morowalikab.go.id-Bungku-  Pemerintah Kabupaten Morowali menggelar Safari Ramadhan Tahun 1444 H/2023 Hari ke 12 Ramadhan di seluruh Masjid Kecamatan Bungku Selatan, 3 Maret 2023.

 

Tim safari Ramadhan Pemerintah Kabupaten Morowali 1444 H/2023 M dipimpin langsung oleh Bupati Morowali, Drs. Taslim dan Wakil Bupati Morowali, Dr. H. Najamudin, S.Ag., S.Pd., M.Pd., serta didampingi oleh seluruh pimpinan OPD dan jajarannya dalam lingkup Pemkab Morowali.

 

Kegiatan Safari diawali dengan buka bersama dengan masyarakat dan Sholat berjamaah dengan para Alim Ulama, Tokoh Masyarakat, Tokoh Adat, Tokoh Pemuda di Kecamatan Bungku Selatan.

WhatsApp Image 2023-04-03 at 19-56-39

 

Sementara, Bupati Morowali bersama OPD Pendampingnya melakukan safari ramadhan di Masjid Baiturrahim Kaleroang Kecamatan Bungku Selatan. Kegiatan Safari diakhiri dengan Tausiah oleh penceramah Ustadz Muhammad Arlan S.Hi,  dan Shalat Tarawih berjamaah.

 

Safari Ramadhan ini merupakan salah satu upaya Pemerintah Kabupaten Morowali untuk mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan antar masyarakat, serta meningkatkan kualitas ibadah selama bulan suci Ramadhan. Kegiatan serupa juga diadakan di sejumlah masjid dan tempat ibadah lainnya di Kabupaten Morowali selama bulan suci Ramadhan.

WhatsApp Image 2023-04-03 at 20-16-18

Diharapkan melalui safari ramadhan ini dapat menjadi perekat antara Pemerintah dengan masyarakatnya, mari kita jaga kerukunan antar umat beragam. Dikesempatan tersebut, Pemerintah daerah Kabupaten Morowali menyerahkan bantuan sosial berupa JADUP ( Jaminan Hidup) bagi masyarakat yang kurang mampu.

Berita Terkait

pemkab-morowali-gelar-rakor-forum-pelaksana-tanggung-jawab-sosial-perusahaan

Pemkab Morowali, Gelar Rakor Forum Pelaksana Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Morowalikab.go.id - Bungku – Pemerintah Kabupaten Morowali melalui Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian, dan Pengembangan Daerah (Bappelitbangda) menggelar Rapat Koordinasi Forum Pelaksana Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (TSP) bersama p

sambut-kunjungan-staf-ahli-menteri-pertanian-bupati-rapat-persiapan

Sambut Kunjungan Staf Ahli Menteri Pertanian, Bupati Rapat Persiapan

Morowalikab.go.id – Bungku - Dalam rangka rencana kunjungan staf ahli Menteri Pertanian Prof. Dr. Budi Indra Setiawan, M.Agr bersama guru besar IPB Prof. Dr. Ir. Iswandi Anas Chaniago, M.Sc., Bupati Morowali, Drs. Taslim beserta jajarannya mela

bupati-iksan-baharudin-abdul-rauf-lantik-kades-solonsa-jaya-hasil-paw

Bupati Iksan Baharudin Abdul Rauf Lantik Kades Solonsa Jaya Hasil PAW

Morowalikab.go.id – Bungku - Bupati Morowali, Iksan Baharudin Abdul Rauf resmi melantik Kasmon sebagai Kepala Desa Solonsa Jaya, Kecamatan Witaponda, hasil pemilihan antar waktu (PAW). Pelantikan tersebut berlangsung di Aula Kantor Bupati Mo

wujudkan-tata-kelola-good-governance-pemkab-morowali-gelar-sosialisasi-perbup-nomor-15-tahun-2022

Wujudkan Tata Kelola Good Governance, Pemkab Morowali Gelar Sosialisasi Perbup Nomor 15 Tahun 2022

Morowalikab.go.id - Bungku - Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali melalui Bagian Organisasi Tata Laksana (Ortala) menggelar Sosialisasi di Ruang Pola Kantor Bupati, Rabu (12/10/2022). Sosialisasi tersebut terkait Peraturan Bupati Morowali Nomor 15

tim-lemhannas-ri-gelar-pengkajian-di-kabupaten-morowali

Pemkab. Morowali Sambut Kunker Tim Lemhannas RI

Morowalikab.go.id - BUNGKU - Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali menyambut Kunjungan Kerja Tim Lemhannas Republik Indonesia. Penyambutan dengan tarian adat berlangsung di Rumah Jabatan Bupati Morowali Desa Matansala Kecamatan Bungku Tengah, Senin (