SURAT EDARAN BUPATI MOROWALI TENTANG HIMBAUAN MENYAMBUT BULAN SUCI RAMADHAN 1440 H/2019 M

  Monday 29 April 2019   helman kaimu     6153

SURAT EDARAN

NOMOR : 800/285/Kesramas/IV/2016

TENTANG

HIMBAUAN DALAM RANGKA MENYAMBUT

BULAN SUCI RAMADHAN 1440 H/2019 M

Dalam rangka memasuki Bulan Suci Ramadhan 1440 H/2019 M, di harapkan kepada seluruh Warga Masyarakat Kabupaten Morowali untuk memperhatikan hal-hal sebagai berikut:

  1. Jaga persatuan dan kesatuan, ketertiban, keamanan dan kekhusuyuan umat islam yang sedang menjalankan ibadah puasa.
  2. Tidak makan, minum dan merokok disembarang tempat pada siang hari, yang dapat menimbulkan masalah bagi yang berpuasa.
  3. Tidak membuka warung makan disiang hari.
  4. Tempat-tempat hiburan (Café) ditutup selama Bulan Ramadhan.
  5. Tidak membunyikan petasan baik disiang hari maupun dimalam hari yang dapat mengganggu ketenangan beribadah.
  6. Tidak melakukan perkelahian, minum minuman beralkohol, narkoba, perjudian dan perbuatan tercela lainnya.
  7. Apabila himbauan diatas tidak dihiraukan akan dilakukan penertiban sesuai aturan yang berlaku.

Demikian Surat Edaran ini disampaikan untuk menjadi perhatian dan dilaksanakan sebagaimana mestinya.

BUPATI MOROWALI

Ttd

TASLIM

Berita Terkait

pemkab-morowali-hadiri-peletakan-batu-pertama-kantor-imigrasi-oleh-menteri

Pemkab Morowali Hadiri Peletakan Batu Pertama Kantor Imigrasi oleh Menteri

Morowalikab.go.id - Bungku - Pemerintah Kabupaten Morowali dalam hal ini Bupati, Iksan Baharudin Abdul Rauf dan Wakil Bupati, Iriane Iliyas, menghadiri secara langsung prosesi peletakan batu pertama pembangunan Kantor Imigrasi Kelas I TPI Morowali

rachmansyah-ismail-gelar-open-house-ciptakan-suasana-harmonis-ditengah-masyarakat

Rachmansyah Ismail Gelar Open House, Ciptakan Suasana Harmonis Ditengah Masyarakat

Morowalikab.go.id – Bungku – Setelah melaksanakan Sholat Idul Adha 1445 H/2024 M, Penjabat (Pj) Bupati Morowali, Ir. H. A. Rachmansyah Ismail, M.Agr., M.P menggelar acara open house di Rumah Jabatan (Rujab) Bupati, desa Matansala,

bupati-morowali-dukung-bni-smart-city

Dukung BNI Smart City, Bupati Morowali: ''Ini Berdampak Pada Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat''

BUNGKU - morowalikab.go.id - BNI Smart City merupakan salah satu konsep pengembangan perkotaan berbasis teknologi digital atau informasi dan komunikasi untuk meningkatkan kualitas dan kinerja pelayanan perkotaan, mengurangi biaya dan konsumsi sumber

laksanakan-sholat-idul-adha-pemkab-morowali-terapkan-protokol-kesehatan

Laksanakan Sholat Idul Adha, Wabup Morowali Ajak Umat Muslim Pahami Hikmah Idul Adha dan Teladani Sikap Nabi Ibrahim

Morowali, IKP Kominfo, Jumat (31/07/20) umat muslim diseluruh dunia melaksanakan sholat Idul Adha 10 Dzul hijjah 1441 Hijriyah/2020 Masehi. Sama dengan muslim lainnya, Umat Islam di Kabupaten Morowali juga melaksanakan sholat Idul Adha di Masjid d

jalin-kerjasama-taslim-lakukan-penandatanganan-mou-dengan-kepala-balai-pom-palu

Jalin Kerjasama, Taslim Lakukan Penandatanganan MoU dengan Kepala Balai POM Palu

PPID - morowalikab.go.id - Bungku - Senin, (26/12) telah dilaksanakan Penandatanganan nota kesepahaman (MoU) bersama Balai POM Palu dengan Pemerintah Kabupaten Morowali. Penandatanganan yang digelar di Hotel Metro tersebut dilaksanakan oleh Kepala Ba