Imbauan Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali untuk menggunakan sosial media secara bijak

  Wednesday 30 November 2022   Octaviana Latong     1536

Morowalikab.go.id- Morowali- Di era keterbukaan informasi hari ini, perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) khususnya berbasis sosial media memberi dampak negatif bagi akhlak dan moral masyarakat.

Oleh sebab itu, Pemerintah Daerah Kabupaten Morowali mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk bijak dalam bersosial media dengan terus berhati-hati atas maraknya informasi hoax atau tidak bertanggung jawab melalui akun media sosial. 

Terkait pemberitaan mengenai penyaluran bantuan pembangunan masjid, melalui salah satu akun sosial media Facebook sekda Morowali a.n Yusman, untuk itu diberitahukan kepada masyarakat umum bahwa informasi tersebut tidak benar atau hoaks dan menghimbau masyarakat agar lebih berhati-hati dan menyaring setiap informasi secara cermat dan bijak.

Berita Terkait

musrenbang-tingkat-kabupaten-morowali-tahun-2022-digelar-bupati-taslim-usulkan-program-prioritas-berdasarkan-asas-manfaat

Musrenbang Tingkat Kabupaten Morowali Tahun 2022 digelar, Bupati Taslim : Usulkan program prioritas berdasarkan asas manfaat

Morowalikab.go.id-Bungku- Mengusung Tema “Pemantapan Kesejahteraan Bersama dengan Memajukan Infrastruktur dan Pelayanan Publik” Musyawarah Rencana Pembangunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun Perencanaan 2023 digelar, pada Senin (

bupati-iksan-baharudin-wabup-iriane-iliyas-kunjungi-pasar-desa-bete-bete

Bupati Iksan Baharudin & Wabup Iriane Iliyas Kunjungi Pasar Desa Bete-Bete

Morowalikab.go.id – Bungku - Bupati Morowali, Iksan Baharudin Abdul Rauf, bersama Wakil Bupati Iriane Iliyas melakukan kunjungan ke Pasar Desa Bete-Bete guna meninjau langsung kondisi pasar serta berdialog dengan para pedagang dan masyarakat,

pj-bupati-morowali-yusman-mahbub-lepas-duta-belia-purna-paskibraka-2024

Pj Bupati Morowali, Yusman Mahbub Lepas Duta Belia Purna Paskibraka 2024

Morowalikab.go.id -Bungku- Penjabat (Pj) Bupati Morowali, Drs.Yusman Mahbub, M,Si lepas duta belia Purna Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Morowali Tahun 2024 bertempat di Kantor Kesbangpol Morowali, Desa Bente Kecamatan Bungku T

wakili-pj-bupati-morowali-drs-yusman-mahbub-asisten-iii-bacakan-pidato-pada-rapat-paripurna-masa-sidang-iii-di-dprd-morowali

Wakili Pj Bupati Morowali Drs. Yusman Mahbub, Asisten III Bacakan Pidato pada Rapat Paripurna Masa Sidang III di DPRD Morowali

Morowalikab.go.id-Bungku- Penjabat (PJ) Bupati Morowali, Drs. Yusman Mahbub.M,.Si yang diwakili oleh Asisten III Bidang Administrasi dan Umum Husban Laounu SP.,M.Si hadiri Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Morowali, g

survei-kepuasan-masyarakat-terhadap-layanan-komunikasi-dan-informasi-dkisp

SURVEI KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP LAYANAN KOMUNIKASI DAN INFORMASI DKISP

Morowalikab.go.id- Bungku- Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan Persandian (DKISP) menyelenggarakan urusan wajib non pelayanan dasar di bidang komunikasi dan informatika. Untuk itu, DKISP melaksanakan survei kepuasan masyarakat terhadap l